Dark
Light

Battle Of The Song Dibuka Besok! Prepare Your Creativity.

1 min read
July 14, 2009

Besok, kompetisi video Battle of The Song yang diadakan oleh Beoscope akan dibuka untuk umum mulai 15 Juli sampai 2 Oktober 2009. Buat yang jago nyanyi, bisa bikin lagu dan punya videoklip silahkan ikutan. Siapa tahu kamu bisa jadi terkenal!

Apa sih Battle of The Song?

Battle of The Song adalah kontes atau lomba video klip Indonesia secara Online. Tujuannya adalah memberikan ruang apresiasi terhadap klip musik Indonesia, terutama kepada anak muda kreatif yang belum mendapatkan kesempatan untuk menujukkan hasil karya musik mereka.

DailySocial.net juga menjadi media partner dalam event ini.

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

8 Comments

  1. Ehm.. DailySocial media partnernya kan y? Saya ingin ikutan, tapi mau mengkritisi beberapa hal ah:
    15 juli sampai 2 oktober? itu durasi pengiriman video apa tidak terlalu lama? keburu lupa kali orang2.
    lalu mengapa setelah diupload peserta masih harus mengirimkan versi DVD atau MiniDV? repot sekali. resolusi PAL750 X 576 pixels nya juga apa tidak menjadi ganjalan bagi peserta yang notabene musisi yang tidak familiar dengan istilah itu? rasanya bertentangan dengan syarat & ketentuan:

    :” Peserta merekam video mereka dengan sembarang alat perekam, boleh secara live atau dubbing maupun berbentuk animasi.”

    kalau menggunakan camera digital bagaimaa? resolusinya tidak akan terkejar dong.

  2. Ehm.. DailySocial media partnernya kan y? Saya ingin ikutan, tapi mau mengkritisi beberapa hal ah:
    15 juli sampai 2 oktober? itu durasi pengiriman video apa tidak terlalu lama? keburu lupa kali orang2.
    lalu mengapa setelah diupload peserta masih harus mengirimkan versi DVD atau MiniDV? repot sekali. resolusi PAL750 X 576 pixels nya juga apa tidak menjadi ganjalan bagi peserta yang notabene musisi yang tidak familiar dengan istilah itu? rasanya bertentangan dengan syarat & ketentuan:

    :” Peserta merekam video mereka dengan sembarang alat perekam, boleh secara live atau dubbing maupun berbentuk animasi.”

    kalau menggunakan camera digital bagaimaa? resolusinya tidak akan terkejar dong.

  3. @Fikri saya sudah kontak pihak dari Beoscope, semoga bisa cepat direply sama dia. Stay tuned 😉

  4. @Fikri saya sudah kontak pihak dari Beoscope, semoga bisa cepat direply sama dia. Stay tuned 😉

  5. Fikri.

    Wah terima kasih atas feedback-nya. Saya jawab satu-satu ya?

    1. Durasi pengiriman yang lama.
    Kompetisi ini memang ditutup sampai 2 oktober untuk memberikan kesempatan pada band/group/duo maupun perseorangan yang belum mempunyai videoklip untuk membuatnya. Saya rasa durasi untuk pre-production, production sampai post-production ( editing) membutuhkan waktu tidak sedikit. Perlu persiapan yang matang. Untuk itu saya rasa sampai 2 oktober masih bisa terkejar.

    Kalau orang lupa gimana?
    Beoscope.com selalu mengingatkan perserta ataupun yang belum ikut dengan cara memasang iklan dalam jangka waktu tersebut. Baik melalui iklan di majalah maupun di media online. Sehingga diharapkan jangka waktu tersebut orang masih mengingat Battle of The Song.

    2. Kenapa harus mengirim DVD/MiniDV? Bukannya bertentangan dengan Syarat?
    Pengiriman MiniDV/DVD gunanya untuk melakukan penjurian. Karena yang ingin kita dapatkan adalah musik bagus dan video bagus.
    Tentu saja tidak bertentangan dengan syarat dan ketentuan. Merekam adalah input, dan mengirim dengan bentuk MiniDV/DVD adalah output. Terserah mau merekam dengan kamera digital, handphone, DSLR dan lain-lain tidak masalah. Tetapi untuk dikirim memang kita harapkan menggunakan MiniDV/DVD.

    Karena PAL 720×576 adalah standart pertelevisian Indonesia, maka format tersebut yang kita pakai. Selain itu juga untuk mempermudah konversi ke format-format lain.

    Untuk yang menggunakan format dibawah itu, misalnya kamera digital ( 640×480 pixel) – tergantung jenis kamera, bisa dirubah dengan software editing atau software converter video lainnya. (kami akan menambahkan-nya di FAQ)

    Begitu penjelasan saya. Kalau ada pertanyaan lagi, silahkan email ke [email protected]

    Terima kasih fikri.. atas pertanyaannya. Silahkan dikirim video musik anda. Siapa tahu anda yang nantinya konser di SCTV.

  6. Fikri.

    Wah terima kasih atas feedback-nya. Saya jawab satu-satu ya?

    1. Durasi pengiriman yang lama.
    Kompetisi ini memang ditutup sampai 2 oktober untuk memberikan kesempatan pada band/group/duo maupun perseorangan yang belum mempunyai videoklip untuk membuatnya. Saya rasa durasi untuk pre-production, production sampai post-production ( editing) membutuhkan waktu tidak sedikit. Perlu persiapan yang matang. Untuk itu saya rasa sampai 2 oktober masih bisa terkejar.

    Kalau orang lupa gimana?
    Beoscope.com selalu mengingatkan perserta ataupun yang belum ikut dengan cara memasang iklan dalam jangka waktu tersebut. Baik melalui iklan di majalah maupun di media online. Sehingga diharapkan jangka waktu tersebut orang masih mengingat Battle of The Song.

    2. Kenapa harus mengirim DVD/MiniDV? Bukannya bertentangan dengan Syarat?
    Pengiriman MiniDV/DVD gunanya untuk melakukan penjurian. Karena yang ingin kita dapatkan adalah musik bagus dan video bagus.
    Tentu saja tidak bertentangan dengan syarat dan ketentuan. Merekam adalah input, dan mengirim dengan bentuk MiniDV/DVD adalah output. Terserah mau merekam dengan kamera digital, handphone, DSLR dan lain-lain tidak masalah. Tetapi untuk dikirim memang kita harapkan menggunakan MiniDV/DVD.

    Karena PAL 720×576 adalah standart pertelevisian Indonesia, maka format tersebut yang kita pakai. Selain itu juga untuk mempermudah konversi ke format-format lain.

    Untuk yang menggunakan format dibawah itu, misalnya kamera digital ( 640×480 pixel) – tergantung jenis kamera, bisa dirubah dengan software editing atau software converter video lainnya. (kami akan menambahkan-nya di FAQ)

    Begitu penjelasan saya. Kalau ada pertanyaan lagi, silahkan email ke [email protected]

    Terima kasih fikri.. atas pertanyaannya. Silahkan dikirim video musik anda. Siapa tahu anda yang nantinya konser di SCTV.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Posterous Dukung Embed Google Maps

Next Story

Tampilan Baru LintasBerita, Jauh Lebih Baik

Latest from Blog

Don't Miss

Snack Video Punya 43 Juta Pengguna di Indonesia, Siap Ungguli para Pesaingnya

Siapa yang saat ini tidak mengakses aplikasi berbasis video pendek?
Pembaruan YouTube 1

YouTube Punya Desain Baru, Hadirkan Fitur Precise Seeking Dan Pinch To Zoom

Bagi sebagian orang, YouTube merupakan pusat hiburan dan edukasi. Hal