Pamor game blockchain belakangan relatif meredup. Termakan hype AI itu pasti, namun indikasi lainnya bisa dilihat dari mundurnya salah satu pendukung terbesarnya,
Di awal tahun 2023, President Square Enix, Yosuke Matsuda merilis surat yang membahas tentang strategi perusahaan di tahun ini. Square Enix berkomitmen
Square Enix mengawali tahun 2022 kemarin dengan mengungkapkan ketertarikannya terhadap game blockchain. Melihat perkembangan pasar kripto yang memburuk tahun lalu, kita mungkin
Setelah dinanti-nanti cukup lama, versi beta dari modul permainan utama game NFT Illuvium akhirnya resmi diluncurkan. Sejak tanggal 12 Desember lalu, tim
Perkembangan industri video game tidak luput dari pengaruh perkembangan dunia teknologi secara luas. Dahulu mungkin tidak ada yang mengira sebuah konsol genggam
Tak hanya marak di pasar internasional, tren game NFT juga cukup berkembang di Indonesia. Melihat konsep play-to-earn yang memberi kesempatan untuk mendapat
Pasar NFT terus bertumbuh cukup pesat, terlepas dari melemahnya pasar crypto secara luas dalam beberapa bulan terakhir ini. Indikasinya dapat dilihat dari
Perkembangan dunia teknologi tengah bergerak menuju era Web3 dan juga blockchain. Para gamer kelihatannya menjadi salah satu klien yang terus mendapat eksperimen,
Pasar game blockchain kembali kedatangan judul game terbaru besutan Thirdverse Group dan Blocksmith, yaitu Captain Tsubasa Rivals. Benar, anime yang terkenal dengan