Rekap Dailylicious kembali hadir untuk memberikan rangkuman tautan informasi yang diterima oleh redaksi DailySocial selama satu minggu kemarin. Ada berbagai informasi yang dimuat di DailySocial maupun di Dailylicious, mulai dari berbagai update dari layanan web/mobile lokal, event, sampai dengan beberapa berita berkaitan tentang investasi dan inkubator.
Selain itu ada pula informasi yang berkaitan dengan PANDI, PayPal yang membuka kantor di Malaysia, dan lain sebagainya. Sedangkan di Dailylicious ada berbagai informasi mulai dari kabar dari Yahoo, informasi bagi pengembang aplikasi di Mac, industri game di Indonesia, seputar topik entrepreneur, serta berbagai informasi lain.
Berikut tautan lengkap rekap dari DailySocial dan Dailylicious minggu ini:
Informasi dari DailySocial
Informasi Seputar startup, layanan web/mobile dan games
Copick ‘Timun Mas’, Komik Game dari komikoo.com
MelOn Kini Hadir di Platform BlackBerry dan Android
Vena, Aplikasi Tracking Imunisasi untuk Windows Phone
VoucherBali.com, Layanan DailyDeals di Pulau Bali
Informasi seputar event
Inilah Pemenang Komodo Apps Challenge
Start Young to Innovate, Kompetisi Ide Inovatif Untuk Pelajar SMA/SMK
Informasi seputar investasi dan inkubator
Gree Luncurkan Lembaga Pendanaan, Siap Investasi di Asia Tenggara dan Asia Timur
Mungkinkah Ini Alasan Perusahaan Luar Negeri Tidak Membuka Kantor di Indonesia?
Informasi lainnya
Sophos: Indonesia Termasuk Top 10 Penyebab Spam di Dunia
PANDI Buka Kesempatan Perusahaan Jadi Registrar Domain.id
World Bank: Tidak Mudah Berbisnis di Indonesia
Ikuti Jejak Google dan RIM, PayPal Buka Pusat operasional di Malaysia
Gmail Hadir dengan Tampilan Baru
Opera untuk Ponsel Kini Dilengkapi dengan Fitur Data Counter
Informasi dari Dailylicious
David Lee about ‘entrepreneurs’
How not to launch a product – Gmail for iOS
Yahoo is getting serious about mobile
Apple is turning Mac OS X into iOS by sandboxing apps
What differentiates Indonesian game industry from its foreign counterpart
Freemium self-publihsing making writers rich ini China
Informasi lengkap bisa dibaca lewat tautan di atas. Oh ya, terima kasih juga untuk Kaskus atas ucapan ulang tahunnya untuk DailySocial “Happy Birthday DailySocial from Kaskus”. Sampai jumpa di rekap selanjutnya.