Dark
Light

Kronologger Dukung Facebook Status

1 min read
February 26, 2009

Hari ini Kronologger merilis fitur terbarunya yaitu posting status ke Facebook. Fitur ini memang hampir menjadi fitur standard untuk kenektivitas microblogging untuk mengupdate status di Facebook. Meskipun sebelumnya Kronologger sudah mendukung beberapa layanan update status secara bersamaan ke microblogging seperti Twitter, Plurk, Facebook, Friendster dari Kronologger.com dan SMS, maka sekarang Kronologger sudah mengembangkan aplikasi KHUSUS untuk mengupdate status Facebook anda dari kronologger.com

Jadi jika biasanya dari kronologger kita bisa posting langsung ke semua layanan, maka aplikasi ini hanya mengupdate status Facebook anda dan tidak mempengaruhi layanan lain. Status yang terupdate ini nantinya akan mendapatkan tambahan karakter ‘via statuskronologger’ di akhir status.

Quote dari Kronologger :

Pastikan ketika kamu menginstall aplikasi statuskronologger di facebook, permission untuk offline access dan permission access update status adalah true. lihat gambar dibawah ini

aplikasi_statuskronologger_di_facebook

Token adalah pengganti password, masukkan token di form sesuai dengan token yang kamu masukkan di edit profile kronologger.com

token-kronologger

bila kamu punya flexi, jangan lupa untuk masukkan data nomor hape flexi kamu, lalu coba test posting kirim ke 1001 ketikkan pesan kamu, dan pesan kamu akan muncul juga diupdate status facebook kamu, gimana  ? oke punya kan ?

ini contohnyasms-updatestatuskronologger

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

4 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Tumblr Rilis iPhone App

Next Story

Yahoo Rampingkan Exec dan Luncurkan FB Profile

Latest from Blog

Alibaba Cloud, penyedia layanan cloud computing terkemuka dari Alibaba Group, mengumumkan serangkaian pembaruan signifikan dalam large language model (LLM), perangkat pengembangan AI,

Don't Miss

Kronologis Ditutupnya Layanan Kronologger.com

Layanan microblogging buatan lokal, Kronologger.com kini resmi ditutup, berita ini

Once the most popular microblogging service around, Kronologger shutting down

Another day, another startup dies. After the sad day for