Dark
Light

FriendFeed Dukung 6 Bahasa

1 min read
December 8, 2008

FriendFeed telah meluncurkan 6 interface bahasa baru kemarin yaitu : Jerman, Perancis, Spanyol, Jepang, Rusia, dan Mandarin.

Friendfeed telah memiliki pengunjung setia dari seluruh penjuru dunia, bahkan FriendFeed mengklaim sepertiga dari pengguna friendfeed telah menggunakan layanan mereka yang bukan berbahasa inggris. Enam bahasa yang dirilis ini hanya sebagian yang paling populer, namun FriendFeed berencana mengembangkan dukungan terhadap beberapa bahasa lainnya dalam waktu dekat dengan dukungan dari komunitas pengguna.

(gambar:mashable)

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Facebook Videos Dukung HD

Next Story

Ayo Bookmark MP3 di Delicious!

Latest from Blog

Alibaba Cloud, penyedia layanan cloud computing terkemuka dari Alibaba Group, mengumumkan serangkaian pembaruan signifikan dalam large language model (LLM), perangkat pengembangan AI,

Don't Miss

FriendFeed Dinyatakan Pensiun pada Tanggal 9 April 2015

Bagi Anda pengguna FriendFeed, tampaknya Anda harus bersiap-siap untuk menelan

[Video] Hitler Tidak Suka Facebook Akuisisi Friendfeed

Tiba-tiba nyungsep di video Youtube ini, dan saya langsung tahu