Dark
Light

Ayo Bookmark MP3 di Delicious!

1 min read
December 9, 2008

Penyedia layanan bookmarking sosial Delicious kini sudah mengupgrade beberapa fitur internal di situsnya. Delicious yang baru saja merayakan ulang tahunnya yang kelima telah memperbaiki beberapa bug dan menambah fitur baru antara lain sebuah audio player untuk memainkan file audio MP3 didalam browser.

Player MP3 ini sangat berguna untuk pengguna yang biasa men-tag file MP3 menggunakan Delicious. Player Audio berupa pop-up ini menyatu dengan Yahoo! Search karena pada dasarnya player ini adalah Yahoo! Foxy Player (sebelumnya dinamakan Yahoo! Media Player) yang dimodifikasi untuk dapat menangani filter tag di Delicious.

(techcrunch)

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

FriendFeed Dukung 6 Bahasa

Next Story

SugarCRM Usung Fitur Cloud

Latest from Blog

Don't Miss

MP3 Resmi ‘Dibunuh’ oleh Penciptanya

22 tahun sejak ia menyapa publik untuk pertama kalinya, MP3

Music Player Geek Wave Dirancang Buat Mereka Yang ‘Bertelinga Emas’

Ketika iPod melakukan debutnya tahun 2001, sebuah perombakan terjadi di