Pacu Kinerja Bisnis, JD.id dan Citilink Resmikan Kemitraan Eksklusif
JD.id, situs e-commerce yang terafiliasi dengan JD.com, meresmikan kemitraan bisnis dengan Citilink, berbentuk co-marketing yang diharapkan dapat memberikan manfaat tambahan untuk pelanggan