Dark
Light

Genshin Impact PC: Cara Download dan Install dengan Mudah.

1 min read
June 18, 2022
Genshin Impact PC

Genshin Impact merupakan game Action RPG yang dirilis pada tahun 2020. Game ini memiliki gameplay yang menarik dengan visual yang menggunakan gaya Anime. Game ini bisa dimainkan di PlayStation 4. PlayStation 5, Android, iOS, dan Genshin Impact PC secara gratis.

Cara Download dan Install Genshin Impact PC

Walaupun dirilis di banyak platform, tentu bermain di PC merupakan platform yang paling nyaman. Berikut ini cara download dan install Genshin Impact di PC.

1. Kunjungi website Genshin Impact di sini.
2. Lakukan registrasi akun jika Anda belum memilikinya.
3. Setelah itu, download Installer yang diberikan.
4. Buka installer tersebut dan ikuti petunjuk yang diberikan.
5. Setelah itu, Anda perlu men-download lagi file-file yang diperlukan untuk bermain.

Spek PC

Berikut ini spekifikasi Genshin Impact yang Anda butuhkan untuk bermain dengan lancar:

Spesifikasi Minimum:

  • OS: Windows 7 SP1 64 bit, Windows 8.1 64 bit, or Windows 10 64 bit
  • Processor: Intel Core i5 atau AMD Ryzen 5 ke atas.
  • Memory: 8GB RAM.
  • Graphics: NVIDIA GeForce GT 1030 ke atas.
  • DirectX: Versi 11
  • Storage: 30GB.

Spesifikasi yang direkomendasikan:

  • OS: Windows 7 SP1 64 bit, Windows 8.1 64 bit, or Windows 10 64 bit.
  • Processor: Intel Core i7 atau AMD Ryzen 7 ke atas.
  • Memory: 16GB RAM.
  • Graphics: NVIDIA GeForce GTX 1060 6GB ke atas.
  • DirectX: Versi 11
  • Storage: 30GB.

Walaupun tersedia installer yang didedikasikan untuk PC, namun ada juga beberapa orang yang masih mencoba untuk bermain game ini melalui Emulator Android, seperti BlueStacks, NoxPlayer, dlsb.

Hal ini dikarenakan untuk keperluan Top-up di PC, HoYoverse hanya menyediakan metode Top-up Genshin Impact melalui kartu kredit, Visa dan PayPal. Sedangkan untuk versi mobile, pemain bisa melakukan Top-up melalui metode yang lebih umum, seperti melalui Google Play Store, atau layanan dompet digital.

Walaupun spesifikasi untuk game ini di PC relatif standar, hal ini berbeda dengan spesifikasi Genshin Impact di Android, yang membutuhkan spek yang cukup tinggi, sehingga pemain yang tidak bisa meng-install di ponsel, akan kesulitan untuk melakukan top-up, jika hanya bisa bermain di PC saja.

Namun sekarang, Anda tidak perlu risau, karena game ini telah menyediakan layanan top-up dengan berbagai cara di Website mereka. Anda bisa kunjungi langsung Top-up Center nya di sini.

Buat Anda yang sudah bermain, Anda mungkin tertarik untuk membaca perbandingan antara Venti, Ayato, dan Ayaka.

Game Battle Royale
Previous Story

Kenapa Game Battle Royale Populer?

Next Story

Game Horor STALKER 2 Diundur Hingga 2023 Karena Agresi Militer

Latest from Blog

Don't Miss

Ringkasan Genshin Impact 4.0

Ringkasan Genshin Impact 4.0: Perjalanan Traveller di Fontaine Akhirnya Dimulai

HoYoverse baru saja mengumumkan konten apa saja yang akan pemain
Karakter Genshin Impact 4.0

Lyney, Lynette, dan Freminet Akan Membuka Genshin Impact Versi 4.0

Selang beberapa jam setelah mengunggah video teaser berisikan karakter-karakter Fontaine, Genshin Impact