Yota Kembali Kenalkan Handset Dua Sisi yang Dua Kali Lebih Cerdas dan Lebih Anggun
Memadukan layar smartphone biasa dengan reader eBook berteknologi e-ink yang juga diusung Amazon Kindle, produsen handset asal Rusia meluncurkan YotaPhone generasi pertama