Dark
Light

Yahoo! Buzz Rilis Fitur Jejaring Sosial

by
1 min read
November 7, 2008
Image representing Yahoo! Buzz as depicted in ...
Image via CrunchBase

Yahoo Buzz baru saja menambahkan beberapa fitur jejaring sosial yang lebih mengeratkan hubungan dengan profil Yahoo. Fitur ini membuat Yahoo Buzz menjadi mirip dengan Digg, namun menggunakan basis pengguna milik Yahoo.

Pada bagian contact list di halaman Yahoo anda, anda akan melihat artikel – artikel yang di-buzz oleh kontak anda di “Y! Updates”. Sebagai tambahan, voting untuk Buzz sekarang digabung ke dalam profil user, memungkinkan anda melihat artikel – artikel yang disukai atau tidak disukai oleh kontak anda.

Previous Story

Google Docs Dukung Format Word 2007

Next Story

Adknowledge Akuisisi Lookery

Latest from Blog

Don't Miss

Flickr Perbarui Ketentuan Terkait Layanan Premium dan Gratisannya

Yang ditunggu-tunggu oleh pengguna loyal Flickr akhirnya datang juga. Flickr
Yahoo Together Resmi Diluncurkan di Android dan iOS

Yahoo Together Menyerupai Slack, Tapi Lebih Dirancang untuk Keluarga dan Teman

Setelah mematikan Yahoo Messenger pada bulan Juli lalu, Yahoo kembali