Dark
Light

Widget di Televisi. Mau?

1 min read
January 8, 2009
gambar:crunchgear
gambar:crunchgear

Pada konferensi CES 2009, buah keterlibatan Yahoo dengan Samsung akhirnya membuahkan hasil. Kerjasama keduanya diungkap di CES 2009 dengan meluncurkan produk HD-TV terbaru dari Samsung. Namun HD-TV ini bukan televisi biasa, namun sudah terintegrasi dengan Widgets. Ya, rupanya Yahoo mengembangkan Widget untuk dapat berjalan di HD-TV menggunakan engine Konfabulator. Widgets ini sudah mendukung FLickr, berita (news), finance, dan layanan Yahoo lainnya yang sudah terintegrasi dan ditampilkan melalui layar televisi bersamaan dengan tampilan televisi. Fitur ini diberi nama Medi@ 2.0, bukan Yahoo TV sepertinya yang dikira banyak pihak.

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Sun Akuisisi QLayer

Next Story

Google Lepas Chrome 2.0

Latest from Blog

Alibaba Cloud, penyedia layanan cloud computing terkemuka dari Alibaba Group, mengumumkan serangkaian pembaruan signifikan dalam large language model (LLM), perangkat pengembangan AI,

Don't Miss

Samsung Bagikan Tips Bikin Galaxy Tab S10 Series Lebih Seru untuk Streaming

Keberadaan tablet saat ini memang tidak hanya untuk produktivitas saja,
Dari-Galaxy-Note-ke-Ultra,-dan-Berkembang-Lebih-Jauh-dengan-Galaxy-AI

Dari Galaxy Note ke Ultra, dan Berkembang Lebih Jauh dengan Galaxy AI

Smartphone Samsung Galaxy S Ultra Series telah menjadi penerus inovasi