Dark
Light

Simak Daftar Finalis Game Terbaik Sepanjang Masa Versi Museum The Strong

1 min read
April 30, 2015

Mencari permainan terbaik selama setahun bukanlah perkara mudah. Anda harus memainkannya dulu, membaginya ke kategori terpisah, kemudian memilah judul mana saja yang layak memperoleh penghargaan. Jika mewakili organisasi, tentu hasilnya harus profesional, biasanya melalui perundingan. Bayangkan betapa sulitnya mencari game terbaik sepanjang masa.

Tapi itulah tugas dari tim The Strong National Museum of Play. Didirikan di awal 2015, The Strong adalah museum koleksi khusus sejarah dan eksplorasi permainan, salah satu yang terbesar di dunia. Di sana Anda akan menemukan beragam judul dari platform berbeda – arcade, console, PC, handheld dan mobile – serta menjadi rumah bagi 55.000 game beserta artefaknya.

Di tahun ini, The Strong mencoba mencari permainan terbaik sepanjang sejarah industri gaming. Berdasarkan status, pengaruh, umur, serta jangkauan geografis, akhirnya mereka menunjuk 15 judul. Penasaran apakah game favorit Anda masuk dalam pilihan The Strong sebagai finalis? Ayo simak daftarnya di bawah.

(Catatan: Karena beberapa judul sudah sangat tua, gambar saya ambil dari beragam sumber di internet.)

1. Angry Birds (2009)

The Strong National Museum of Play Finalists 01

Gambar: Rovio.com.

 

2. Doom (1993)

The Strong National Museum of Play Finalists 02

Gambar: DosGamesArchive.com.

 

3. FIFA (1993)

The Strong National Museum of Play Finalists 03

Gambar: Racketboy.com.

 

4. The Legend of Zelda (1986)

The Strong National Museum of Play Finalists 04

Gambar: ZeldaDungeon.net.

Info menarik: Daftar Game PC dan Console Terbaik 2014

5. Minecraft (2009)

The Strong National Museum of Play Finalists 05

Gambar: Xbox.com.

 

6. The Oregon Trail (1971)

The Strong National Museum of Play Finalists 06

Gambar: NewYorker.com.

 

7. Pac-Man (1980)

The Strong National Museum of Play Finalists 07

Gambar: The Telegraph.

 

8. Pokémon (1996)

The Strong National Museum of Play Finalists 08

Gambar: Stetson.edu.

 

9. Pong (1972)

The Strong National Museum of Play Finalists 09

Gambar: Yahoo.com.

 

10. The Sims (2000)

The Strong National Museum of Play Finalists 10

Gambar: GiantBomb.com.

 

11. Sonic the Hedgehog (1991)

The Strong National Museum of Play Finalists 11

Gambar: The Guardian.

 

12. Space Invaders (1978)

The Strong National Museum of Play Finalists 12

Gambar: TheUltimateGamer.com.

Info menarik: Ini Dia Daftar Permainan Terbaik Versi The Game Awards 2014, Siapa Pemenangnya?

13. Super Mario Bros. (1985)

The Strong National Museum of Play Finalists 13

Gambar: Eurogamer.

 

14. Tetris (1989)

The Strong National Museum of Play Finalists 14

Gambar: ArcadeClassics.net.

 

15. World of Warcraft (2004)

The Strong National Museum of Play Finalists 15

Gambar: Battle.net.

Puaskah Anda dengan keputusan The Strong National Museum of Play? Seharusnya game apa lagi yang masuk dalam list di atas? Rencananya pemenang akan diumumkan tanggal 4 Juni 2015 nanti.

Sumber: WorldVideoGameHallofFame.org.

2 Comments

  1. maaf admin ini terbaik dari sisi mana aja ya? hehe penasaran soalnya game-game diatas legend semua 😀

  2. Oh ini pilihan National Museum of Play, pastinya ada pertimbangan profesional sebelum menentukan yang terbaik kan? Analoginya sama seperti Game of the Year dari media berbeda, tapi mungkin hitungannya dari awal video game dirilis komersil (ada Space Invaders sama Oregon Trail kan?)

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Tiga Tahun ke Depan Pemain Industri E-Commerce Masih Berjibaku Bangun Ekosistem

Next Story

Asosiasi Logistik Indonesia: E-Commerce Dongkrak Pendapatan Jasa Kurir Hingga 30%

Latest from Blog

Don't Miss

Lenovo Berkolaborasi dengan Minecraft, Hadirkan Promo Eksklusif

Sejak dirilis pertama kali pada tahun 2009, Minecraft memang hadir

Semua Hal yang Diumumkan NVIDIA pada Computex 2024

Dalam presentasi selama 1 jam 47 menit, CEO dan pendiri