Dark
Light

Lowongan Kerja (Front-End Web Developer) di ColorLabs & Company

1 min read
June 9, 2012

Informasi lowongan kerja hadir dari ColorLabs & Company. Perusahaan asal Bandung ini sedang membutuhkan Front-End Web Developer untuk bergabung bersama tim mereka.

ColorLabs & Company sedang berkembang dan membutuhkan talenta baru dalam perusahaan mereka. Anda yang tertarik pada desain, pemrograman atau aktivitas internet diundang untuk mengirimkan CV lamaran kerja.

Berikut keterangan singkat dari perusahaan yang membuka lowongan kerja serta tautan untuk melihat informasi pengiriman CV.

ColorLabs & Company (PT. Lemuel ColorLabs)

ColorLabs & Company is a tech start-up based in Bandung, Indonesia. We are growing and look forward to having fresh ideas and new talents in the company. If you have a passion for design, programming or Internet activities, you may be the one we have been looking for. Let’s meet and see where it goes.

We work in a small team and we love that so much. If you want to work in a dynamic and fast-paced environment where ideas are never taken lightly and things are actioned immediately, we challenge and encourage you to join and grow with us. We view talents and skills as valuable resources and reward every contribution made to the team. We also believe in investing in our employees and appreciate the growth of people.

If you feel that our values are in line with yours and that you have the drive to grow and succeed, we are very excited to hear more from you and discuss the opportunity you may have in the company.

Lowongan kerja dengan posisi:

  1. Front-End Web Developer

Anda juga bisa melihat lowongan kerja lainnya di Jobs@DailySocial.

Wiku Baskoro

Penggemar streetphotography, penikmat gadget, platform agnostic gamers, build Hybrid.co.id to make impact.

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

[Dailyssimo] Bagaimana Social Media Mengubah Cara Bisnis Berkomunikasi

Next Story

Yuktravel Aims to Provide a Complete Online Travel Service

Latest from Blog

Don't Miss

Jumlah Lowongan Pekerjaan di Esports Naik 87 Persen

Seiring dengan bertumbuhnya industri esports, semakin banyak pula lowongan pekerjaan

Lowongan Kerja Esports Meningkat Hampir Dua Kali Lipat dalam Setahun Terakhir

Meski kerap dikaitkan dengan stigma negatif di masyarakat, tidak bisa