Dark
Light

Koprol Akan Dukung PM

1 min read
May 12, 2009

Barusan menerima kiriman bocoran info tentang update fitur terbaru di Koprol. Info via email ini menyatakan bahwa koprol akan menambahkan fitur Private Message dalam waktu dekat, sekarang memang belum tapi dipastikan dalam waktu dekat fitur ini akan bebas digunakan. Untuk yang belum mengatahui apa itu Koprol, silahkan baca ini dulu dan tinggalkan komentar kalau ingin mendapatkan invitenya.

nanti members bisa kirim ‘direct message’ ke siapapun dg ngepost cara biasa diawali “to:ram” misalnya, dan kalo mau kirim ke beberapa teman sekaligus bisa bikin ‘entourage’ (semacam friend list atau plurk clique) dan awali post dg “ent:college” misalnya. btw, anggota harus bikin entourage dulu, ga bisa langsung kirim ke beberapa orang.

bersama ini akan ada perubahan navigasi juga. commented dan mentioned tidak akan punya tab sendiri, dan jadi bagian dari me & my friends (home). lalu ada tab baru “Messages”, khusus untuk private messages ini.

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

6 Comments

  1. lah terus nanti tetep ada unread comment ga? soalnya itu sungguh memudahkan 😀

    btw, aplikasi buat desktop itu PUENTING (ketauan asli dari Surabaya)

  2. lah terus nanti tetep ada unread comment ga? soalnya itu sungguh memudahkan 😀

    btw, aplikasi buat desktop itu PUENTING (ketauan asli dari Surabaya)

  3. sudah bisa digunakan sekarang… and thx berat dengan tata cara penggunaannya…
    soalnya bingung banget cara kirim PM…

  4. sudah bisa digunakan sekarang… and thx berat dengan tata cara penggunaannya…
    soalnya bingung banget cara kirim PM…

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

Sistem Pembayaran di Facebook, On The Way!

Next Story

Twitter : Spam dan Scam

Latest from Blog

Don't Miss

Keunggulan Simple Mode di OPPO A16k Dan Cara Mengaktifkannya

Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi smartphone, fitur-fitur yang ditawarkan juga

Google Jabarkan Enam Fitur Baru Android, Peringatan Gempa Salah Satunya

Google telah mengumumkan enam fitur baru yang dipastikan akan hadir