Dark
Light

Koprol mulai rencana monetisasi, buka akun Koprol for Business

1 min read
February 17, 2011

Hari ini Yahoo-Koprol mengadakan sebuah acara untuk para pemilik bisnis offline yang ingin menjajal strategi pemasaran online menggunakan layanan berbasis lokasi milik Koprol dengan meluncurkan Koprol for Business. Hampir sama seperti Foursquare, kini anda bisa submit bisnis anda di Koprol dan  bisa melakukan promosi kepada pengguna berdasarkan data lokasi pengguna tersebut. Jadi misalkan anda checkin Koprol di lokasi tertentu, maka anda akan dapat melihat promosi dari toko-toko yang ada di dekat anda.

Dan nantinya pemilik bisnis juga bisa menampilkan stiker yang menandakan bahwa bisnis anda telah terdaftar di Koprol, dan lebih dari itu pemilik bisnis juga bisa melihat statistik pengunjung yang checkin. Koprol juga mengijinkan pemilik bisnis untuk mengklaim venue bisnis anda di Koprol dan sebagai pemilik bisnis anda bisa customize dengan foto dan wallpaper sesuai keinginan anda.

Nantikan analisa lengkap Koprol for Business di post berikutnya.

Rama Mamuaya

Founder, CEO, Writer, Admin, Designer, Coder, Webmaster, Sales, Business Development and Head Janitor of DailySocial.net.

Contact me : [email protected]

Leave a Reply

Your email address will not be published.

Previous Story

LewatMana.com, One of the 10 Netexplorateur Award Winners (+Interview)

Next Story

Tasterous siap diluncurkan, we have 10 invites only!

Latest from Blog

nubia V60 Design Hadir di Indonesia

ZTE Mobile Devices Indonesia secara resmi memperkenalkan smartphone terbarunya, nubia V60 Design di Indonesia. Smartphone ini dirancang dengan menghadirkan estetika dan teknologi,

Don't Miss

ThinkPad Z Series Resmi Meluncur di Indonesia: Gunakan AMD dan Bahan Daur Ulang

Lenovo kembali meluncurkan sebuah seri laptop yang khusus ditujukan untuk

ASUS Business Luncurkan ExpertBook Flip B3 dan B7: Dengan koneksi 4G dan 5G

ASUS Business yang mengeluarkan laptop khusus untuk bisnis, kembali mengeluarakn