idblogNetwork yang merupakan salah satu program iklan lokal yang eksis di kalangan blogger akan meluncurkan suatu fitur baru untuk pengiklan dalam waktu dekat. Bersifat pay-per-sale atau pay-per-lead, pengiklan hanya akan membayar berdasarkan jumlah barang yang terjual dengan referral program yang dimiliki oleh idBlogNetwork. Program seperti ini mengingatkan kita akan afiliasi Amazon widget yang sempat populer di kalangan blogger sebagai salah satu usaha monetisasi.
Untuk dapat menjadi pengiklan di program ini, pengiklan harus mengisi terlebih dahulu kategori produk berdasarkan kategori yang telah disusun. Ada 48 kategori yang tersedia yang dapat dipilih. Untuk mencapai targeting market tentu saja pengiklan harus memilih kategori yang bersesuaian. Tentu saja hal ini bakal menarik bagi penggiat usaha online mengingat prinsip “reseller” bukanlah suatu hal yang asing bagi mereka. Kami belum mengetahui rate yang diberikan oleh idBlogNetwork, tapi berdasarkan pengalaman sebelumnya komisi yang diberikan untuk publisher selama ini cukup kompetitif.
idBlogNetwork saat ini memiliki lebih dari 8000 blogger sebagai anggota. Selain pay-per-sale yang akan dihadirkan, iklan yang biasanya tayang di jaringan idBlogNetwork menggunakan sifat pay-per-click atau pay-per-action. Di bulan September lalu, idBlogNetwork mengumumkan pendanaan dari East Ventures untuk pengembangan usahanya.
Program monetisasi yang memanfaatkan blogger sebagai media di Indonesia memang belum banyak. Selain idblogNetwork, program serupa yang juga gencar mencari publisher adalah SITTI.
wah maju terus IDBLOGNETWORK
ini yang ditunggu-tungguu …ย ^_^
Wah, bagus kalo benar ini akan diadakan oleh IBN…
Jadi kita bisa menjadi reseller seperti Widget Amazon itu… ๐
Bagus juga nih buat membidik pasar lokal apalagi jika barang-barangnya berkualitas
mantap mas IBN saya tunggu, dan mbak SITTI ayo tunjukkan kewanitaanmu, aku menunggumu ๐
mantappp, maju terus IBN
maksimal..
maksimal..
Wowww IBN paling Okee
Wowww IBN paling Okee
IBN memang Maksimal ๐
mantap!!!! Maju Terus IBN…
sangar IBN,,,maju terus yaaa,,,,,
makin keren aja ibn
Kereeen,,,
moga trus maju IBN
Maju terus IBN…walaupun baru ngikutin, tapi yakin deh….
Mantap nih, ayo siapkan modal speak speak ke temen ๐
ini terobosan baru yg dilakuakn idBlogNetwork, semoga dapat terealisasikan dgn baik
wah tambah keren IBN sekarang semoga kedepannya semakin sukses
semakin mantap sekrang IBN dengan penambhan progam ini
wawww …
IBN untung, advertiser untung, saya pun untung. xixixixi
aseeekk… siap menjual ..
aseeekk… siap menjual ..
Wah
Wah cocok nih
Ayoooo IBN, aku sudah enggak sabar ๐
Ini yang saya tunggu2. ๐
kalau yang sudah jadi member ibn enak ya, tinggal nunggu kalau ada program baru. kalau belum dikonfirmasi, cuma bisa nglier…. ๐
ditunggu programnya. . IBN makin lama makin maknyus ๐
Wah… sip! tapi jarang banget dapet iklan.. hehe ;(
Satu lagi ide yang kreatif dari idblognetwork… Advertiser (pengiklan) maupun publisher (penerbit iklan) akan sama-sama diuntungkan.
Idblognetwork bagus, beda sama yang lain. klo yang lain iklannya itu-itu aja memperbesar, memperpanjang dan tahan lama, dan iklan-iklan yang menyesatkan lainnya.