![](https://hybrid.co.id/wp-content/uploads/2022/01/7605fbbc6116f2cc3b021d941621dfe9_Huawei-MateBook-14s-Auf.jpg)
[Review] Huawei MateBook 14s: Laptop dengan Fungsi Lengkap untuk Ekosistem HarmonyOS
Saat ini banyak produsen yang mengeluarkan laptop tipisnya dan memilih Intel Core i seri U sebagai dapur pacunya. Hal tersebut dikarenakan seri U menggunakan thermal design power yang lebih kecil, agar daya hidup laptop tersebut bisa lebih lama. Berbeda dengan Huawei MateBook 14s yang menggunakan prosesor