Dark
Light

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

1 min read
October 6, 2015

Di tutorial sebelumnya kita sudah belajar cara menghapus cache di smartphone Android tanpa menggunakan aplikasi. Sekarang, giliran kita akan membahas topik yang sama tapi kita akan menggunakan aplikasi Ccleaner yang sangat populer tidak hanya di Android tapi juga di platform desktop.

Tanpa panjang lebar, langsung saja kita bahas langkah-langkahnya.

  • Pertama-tama unduh dan install dahulu aplikasi Ccleaner dari Play Store.

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

  • Setelah itu jalankan aplikasi di smartphone Anda.
  • Tap tombol menu di kiri atas, kemudian tap Cleaner.

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

Info Menarik: Cara Mematikan Autoplay Video di Facebook Web dan Aplikasi Android

  • Setelah berada di panel cleaner, sekarang tap tombol Analyze lalu tunggu sampai perangkat selesai menganalisa.

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

  • Beri tanda centang di data cache yang menurut Anda tidak diperlukan.

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

  • Terakhir tap Clean

Cara Membersihkan Cache di Smartphone Android dengan Ccleaner

Selesai, Anda sudah berhasil membersihkan cache di smartphone Android dengan aplikasi Ccleaner. Mudah sekali!

Sumber gambar header Shutterstock.

Previous Story

Daftar Tablet Android 7 Inci di Bawah Rp 2 Juta, Promo Oktober 2015

Next Story

User Reddit Berhasil Benamkan Game Pokemon Dalam Minecraft

Latest from Blog

Don't Miss

Belajar Mobile Photography, Kiat Memotret dengan Kamera Smartphone

Belajar Mobile Photography, Kiat Memotret dengan Kamera Smartphone

Mobile photography adalah salah satu skill penting yang perlu dikuasai

[Panduan Pemula] Cara Convert Dokumen Word ke PDF Langsung dari Microsoft Word 2007

Di artikel cara convert dokumen word ke PDF sebelumnya (ini