Dark
Light

[Pic of the Day] Pekerjaan Populer yang Hampir Tidak Ada 5 Tahun Lalu

by
1 min read
March 9, 2015

Perkembangan teknologi ternyata berperan cukup besar pada dunia kerja, terutama jenis atau tipe pekerjaan yang kini menjadi populer.

LinkedIn, sebagai jejaring sosial untuk para profesional merilis infografis yang mencoba memetakan beberapa pekerjaan populer yang kini muncul, uniknya pekerjaan-pekerjaan ini hampir tidak ada 5 tahun sebelumnya.

Sebagian besar terkait teknologi (termasuk media sosial), namun ada pula jenis pekerjaan yang mengikuti tren olah raga yang juga kini semakin populer.

Apa saja, yuk kita simak infografis berikut ini.

top-10-job-titles-that-didnt-exist-5-years-ago_52cae9af44587_w1500

Sumber: LinkedIn via Imago

Kolom Pic of the Day (PoD) adalah kolom yang menghadirkan gambar pilihan yang dikutip dari situs Imago. Gambar berupa tabel, infografis atau yang lainnya ini akan berkisar seputar dunia digital. Diharapkan pilihan informasi ini bisa memberi manfaat, ide atau informasi berguna bagi pembaca TRL.

Previous Story

Lumia 435 dan 532 Dual SIM Bawa Fitur Handal Microsoft ke Konsumen ‘Pemula’

Next Story

Trikomsel and SingPost Establish E-Commerce Joint Venture in Indonesia

Latest from Blog

Don't Miss

92% Pekerja di Indonesia Sudah Menggunakan GenAI dan Temuan Lain dari Work Trend Index 2024

Microsoft dan LinkedIn merilis laporan Work Trend Index 2024. Di

Microsoft dan LinkedIn Sebut AI Sudah Memengaruhi Dunia Kerja di Seluruh Dunia

Bahkan Microsoft Corp dan LinkedIn berani menyebut bahwa AI kini